- Back to Home »
- Blog , pengetahuan , pengumuman , Situs »
- Daftar dan Aktivasi Blog di Situs LinkFromBlog
Posted by : Sinta's World
Sep 3, 2011
Beberapa hari terakhir, saya sedang gencar-gencarnya mendaftar di berbagai situs yang menawarkan dollar, khususnya situs broker paid review. Sudah cukup banyak sih yang saya daftarkan, tapi untuk broker yang satu ini (LinkFromBlog), kita sebagai publisher harus menuliskan sebuah posting atau blog tentang situs mereka dan kemudian meletakkan link di dalam postingan tersebut sebagai syarat untuk aktivasi.
Sebenarnya saya belum punya niat untuk ngeblog tentang paid review karena belum banyak pengalaman make money online dari paid review. Ada sih, tapi kecil-kecilan . Rencananya setelah dapat pembayaran yang memadai baru kemudian saya posting di blog Edutechnolife ini, hehe…
So, tanpa banyak cakap lagi, bagi sobat yang tertarik untuk ikutan berburu dollar dari job buy blog links, maka tak ada salahnya untuk mencobanya di situs ini juga. Siapa tahu jika job sepi dari broker tetangga, malahan dapat job lumayan dari linkfromblog.
Untuk mendaftar di Linkfromblog, sobat bisa langsung meluncur kehttp://linkfromblog.com. Atau jika berkenan bisa mendaftar melalui link referral saya melalui banner berikut:
Jika telah mengisi form pendaftaran, maka sobat harus membuka mengaktifkan registrasi melalui link yang dikirimkan oleh pihak LinkFromBlog melalui email yang sobat gunakan untuk registrasi.
Jika telah mengisi form pendaftaran, maka sobat harus membuka mengaktifkan registrasi melalui link yang dikirimkan oleh pihak LinkFromBlog melalui email yang sobat gunakan untuk registrasi.
Setelah akun sobat aktif, maka sobat harus melengkapi form registrasi seperti nama lengkap dan nomor telpon serta security quetion. Jika semua itu telah diisi, maka akun sobat telah sepenuhnya aktif. Langkah selanjutnya adalah yang terpenting, yaitu mendaftakan blog sobat yang ingin digunakan untuk mem-publish review atau job.
Setelah blog sobat terdaftar, maka langkah terakhir adalah dengan mengaktifkan blog tersebut dengan cara seperti yang saya lakukan sekarang, yaitu dengan membuat sebuah artikel tentang LinkFromBlog dan menyertakan link yang diminta di dalam postingan. Sebenarnya tidak ada ruginya, soalnya link yang sobat sertakan sebenarnya adalah link referral (contohnya banner di atas). Jadi fungsinya selain untuk mengaktifkan blog kita di LinkFromBlog, juga bisa mendapatkan bonus tambahan (baca: dollar) jika ada pembaca yang mendaftar melalui referral tersebut .
Seperti saya tuliskan di atas, Edutechnolife belum akan menulis tentang make money online dari paid review, soalnya masih pemula dan miskin job. Mungkin ke depannya akan ada postingan seperti mengenai paid review .
Hmmm, tertarik join di LinkFromBlog? Ayo gabung dan semoga bisa dapat job review yang banyak dari situs ini…